Lima Manfaat Pemberian Tomat Pada Ayam Bangkok Aduan


Lima manfaat pemberian tomat pada ayam aduan - Untuk para penggemar ayam aduan pastinya masih banyak yang belum mengetahui khasiat dari buah tomat. Di negara tropis tentunya tidak sulit untuk mendapatkan buah tomat. Selain itu tomat adalah buah yang kaya akan vitamin dan mineral, sehingga sangat bermanfaat bagi kesehatan makhluk hidup.

Tomat memiliki banyak sekali kandungan nutrisi, seperti


Karbohidrat,

Protein,
Lemak,
Kalori dan masih banyak lagi.

Buah tomat ini bisa dikonsumsi secara langsung dan bisa juga dijadikan sebagai bumbu masakan. Namun tahukah anda? kalau buah tomat ini sangat berkhasiat bagi ayam bangkok aduan?. Nah kali ini saya akan Membahas terkait Manfaat Pemberian Tomat Pada Ayam Bangkom Aduan.

 Lima manfaat pemberian tomat pada ayam aduan

1. Untuk Menjaga Sistem Pencernaan

Dengan memberikan tomat pada ayam akan menyehatkan sistem pencernaan. Karena kandungan air dan serat pada buah tomat ini berguna untuk membunuh bakteri jahat yang terdapat pada usus. Kebanyakan botoh menggunakan tomat sebagai obat penyakit berak darah dan berak kapur.

2. Membantu Menguruskan Ayam

Ayam aduan yang mempunyai berat yang berlebihan pastinya tidak memiliki gerakan yang efesien dan ayam akan lebih mudah lelah. Jika dibandingkan dengan ayam yang memiliki tubuh ideal. Nah tomat ini sangat berguna untuk membakar lemak, jadi memberikan tomat pada ayam dapat menurunkan berat badan sehingga tubuh ayam bisa menjadi lebih ideal dan dapat bergerak dengan lincah.

3. Menambahkan Stamina Ayam Aduan

Pemberian tomat dapat meningkatkan stamina ayam aduan. Kandungan vitamin E dan vitamin B3 yang terdapat di buah tomat berfungsi sebagai pelindung oksigen ke seluruh organ dalam bagian tubuh. Sebenarnya sebagian penggemar ayam aduan sudah mengetahui kalau buah tomat bagus untuk meningkatkan stamina dan nafas ayam aduan.

4. Menyuburkan Reproduksi Ayam

Buah tomat kaya akan kandungan asam folat yang berguna untuk meningkatkan reproduksi ayam aduan. Ini juga berguna untuk ayam aduan jantan, karena semakin tinggi vitalitas ayam dapat membuat mental ayam aduan menjadi kuat dan lebih ganas. Selain itu asam folat yang terdapat pada buah tomat juga berfungsi menyehatkan serta mengobati kerusakkan pada sel-sel saraf ayam aduan.

5. Menjaga Kekebalan Tubuh Ayam

Untuk para peternak pastinya sangat diuntungkan jika ayam aduan yang mereka miliki mempunyai kekebalan tubuh yang baik, dengan demikian ayam akan terhindar dari virus dan penyakit. Nah untuk meningkatkan kekebalan pada tubuh ayam, bobotoh bisa melakukan dengan berbagai macam metode seperti pemberian vaksin dan perawatan serta memberikan asupan nutrisi yang seimbang. Seperti kandungan yang terdapat pada buah tomat dapat menjadi asupan gizi untuk ayam aduan.

Dan Berikut Cara Pemberian Tomat Pada Ayam Aduan :

Pemberian tomat sebaiknya jangan dilakukan setiap hari, dan berikan jarak sekitar 2-3 hari sekali.Porsi pemberian dapat disesuaikan dengan umur ayam. Untuk ayam umur 6-8 bukan bisa diberikan potongan tomat sebesar ibu jari. Kemudian untuk ayam dewasa bisa diberikan 2 potongan sebesar ibu jari. Disarankan untuk ayam yang umurnya kurang dari 6 bulan sebaiknya tidak diberikan buah tomat. Lalu jangan berikan tomat kepada ayam saat musim hujan karena bisa menyebabkan ayam terkena diare.

Demikian sedikit informasi mengenai manfaat pemberian tomat pada ayam bangkok aduan. Terimakasih sudah membaca dan semoga bisa berguna dan bermanfaat untuk para penghobi sabung ayam. Kunjungi juga http://bangkokterbaik.blogspot.com untuk membaca artikel menarik lainnya.

0 Response to "Lima Manfaat Pemberian Tomat Pada Ayam Bangkok Aduan"

Post a Comment

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel